inilah cara update freebsd

                                              asalammualaikum wr wb

pendahuluan

halo semua saya di sini akan menyampaikan hal-hal yang saya pelajari tadi di blc telkom kelaten.

tujuan

untuk membuat freebsd

latar belakang 

karena saya dan kawan-kawan mau membangun sebuah freebsd

pembahasan
 


freebsd-update fetch install


Kalau saya baca maksudnya freebsd-update akan ambil data terbaru (fetch) kemudian pasang pada sistem operasinya (install).
Dan untuk update seluruh aplikasi/port menggunakan ini:


portsnap fetch update


Mirip formatnya dimana portsnap akan mengambil database versi aplikasi terbaru (fetch) dan apabila ada pemutakhiran (update) akan dilakukan.


kesimpulan/kesalahan

ternyata saat kita mulai update ternyata terjadi kesalahan, kesalahannya adalah tidak bisa online hanya bisa ambil file atau copy

referensi

https://servernesia.com/1830/cara-update-freebsd/

                   sekian dari saya kalo ada salah kata saya mohon maaf

                                      wasalammualaikum wr wb

Posting Komentar

0 Komentar